Cara menambahkan Module baru di metasploit di linux


hello guys bertemu lagi bersama saya Mr.Gagaltotal666
ok kali ini saya akan share cara menambahkan module baru di metasploit di linux, sebenarnya tutorial nya ini sudah lama :V yah saya buat aja bagi newbie yang tidak tau ingin menambahkan modules baru di metapsloit nya karena kurang update modules wkwkwk :V :P
disini saya sedang memakai Kali Linux 2.0 
ok ikuti langkah berikut

pertama anda cari telebih dahulu module nya entah itu di web 0day.today dan exploit-db.com ^_^
tapi cari yang ada judul nya metasploit ya, misal nya


lihat gambar diatas yang ada baca Tags : metasploit
nah di bawah sudah tersedia dan anda copy ke text editor manapun terserah
mau itu nano,gedit,leafpad,sublime,dan lain-lain
disini saya pake leafpad


kemudian save dengan format " .rb " >> kenapa .rb ? karena modul yang saya ambil ini dari bahasa Ruby
untuk nama samakan saja dengan nama modules yang kalian ambil di exploit-db.com atau di 0day.today
contoh nama nya kalau saya : ms15_100_mcl.rb

dan selanjut nya buat folder untuk modules baru ini di folder " .msf4 "
ketikan perintah ini :

" $ mkdir -p (nama folder module yang anda buat) "

" $ mkdir -p /root/.msf4/modules/exploits/windows/ms15_100_mcl "


setelah itu pergi ke folder tersebut

" $ cd /root/.msf4/modules/exploits/windows/ms15_100_mcl "

" $ mv /root/Desktop/ms15_100_mcl /root/.msf4/modules/exploits/windows/ms15_100_mcl " >> perintah ini untuk memindahkan module yang tadi saya simpan dengan text editor leafpad dan di pindah ke file baru module yang tadi di buat


setelah di pindahkan anda tinggal buka

" $ msfconsole "

dan cari module baru itu ketikan saja  di msf nya :

" $ search (nama modules anda ) "

" $ search ms15_100_mcl "

tunggu beberapa menit dan akan muncul


sekian tutorial nya dari saya ^_^ semoga bermanfaat

Post a Comment

0 Comments